PDEI adalah Sejarah Perjuangan Dokter Indonesia

PDEI Lahir dari Kesadaran Bersama para Dokter untuk Keselamatan Nyawa Pasien

Perhimpunan Dokter Emergensi Indonesia (PDEI) dideklarasikan di Jakarta pada 3 Oktober 2003. Kelahiran PDEI didukung oleh 9 (sembilan) organisasi profesi kedokteran, yakni; Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI), Ikatan Dokter Spesialis Anesthesia Indonesia (IDSAI) yang kini menjadi Perhimpunan Dokter Spesialis Anesthesia dan Terapi Intensif (PERDATIN), Ikatan Doker Bedah Indonesia (IKABI), Perhimpunan Dokter Paru Indonesia (PDPI). Perhimpunan Dokter Spesialis Penyakit Dalam Indonesia (PAPDI).

Perhimpunan Dokter Emergensi Indonesia

Daftar Pengurus

SELENGKAPNYA

Informasi dan Kegiatan

SELENGKAPNYA

Formulir Anggota

SELENGKAPNYA

Pelatihan Gawat Darurat Itu Mutlak

“Pelatihan gawat darurat mutlak diberikan kepada para tenaga kesehatan maupun orang awam. Kita tidak pernah tahu siapa yang berada di dekat kita saat kita mengalami kondisi gawat darurat, dan kita akan sangat beruntung jika orang itu adalah orang yang pernah kita latih penanganan kondisi gawat darurat”

Wishnu Pramudito, Ketua PP PDEI

Program Unggulan PDEI

Training for Trainer Basic Life Support and Emergency Handling

Pelatihan Awam Penanganan Kondisi Gawat Darurat

Edukasi Penanganan Kondisi Darurat Sehari-hari

Pelatihan Evakuasi dan Transportasi Pasien Gawat Darurat

Berita dan Informasi